06 Nov Keputusan Menteri Negara Perumahan Rakyat Nomor 11/KPTS/1994
Produk Hukum | Tentang | Status |
Keputusan Menteri Negara Perumahan Rakyat Nomor 11/KPTS/1994 | Pedoman perikatan Jual beli Satuan Rumah Susun | Dicabut |
Deskripsi
Pada jual beli satuan rumah susun yang belum selesai dibangun semakin meningkat, yang pelaksanaannya dilakukan dengan perikatan pendahuluan atau perikatan jual beli, untuk mengamankan kepentingan penjual dan pembeli satuan rumah susun maka perlu pedoman perikatan jual beli satuan rumah susun. Penerapan pedoman perikatan jual beli satuan rumah susun juga perlu pengawasan dan pengendalian.